Hadroh

Kesenian Hadroh adalah merupakan kesenkan khas Islami yang mendapat tempat di hati umat Islam. Seni “terbang” yang berirama menghentak, rancak, serta variatif membuat kesenian hadroh ini banyak digandrungi oleh orang banyak. Hingga saat ini kesenian hadroh ini paling banyak diminati serta menjadi ekskul di sekolah-sekolah, pondok pesantren bahkan mulai semarak di kampus-kampus.